Taman Budaya Kaltara Sukseskan Gelaran Temu Karya Taman Budaya Se-Indonesia ke-23
ACEH, KTV – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kalimantan Utara (Kaltara) melalui Unit Pelaksana Teknis (UPT) Taman Budaya Kaltara sukses mengikuti ajang “Temu Karya Taman Budaya se-Indonesia ke-23” berlangsung di Halaman Seni Budaya Aceh, Senin (9/12). Dengan mengusung tema “Etalase Nusantara Titian Masa Kini Replika Masa Lalu” ajang bergengsi tersebut dikuti 19 provinsi se-Indonesia. Dalam […]
Taman Budaya Kaltara Sukseskan Gelaran Temu Karya Taman Budaya Se-Indonesia ke-23 Read More »