Tingkatkan PAD Kaltara, Pemprov Bentuk Satgas Pengendalian BBM
TANJUNG SELOR, KTV – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara (Kaltara) terus mendorong dalam meningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD), salah satunya dengan membentuk Satuan Tugas (Satgas) Pengendalian dan Pengawasan Bahan Bakar Bermotor di provinsi Kaltara. Hal ini disampaikan Pjs. Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Togap Simangunsong bersama seluruh jajaran perangkat pemprov Kaltara dan lintas sektor dari BUMN […]
Tingkatkan PAD Kaltara, Pemprov Bentuk Satgas Pengendalian BBM Read More »